Tanggal 9 Februari 1950 merupakan hari yang bersejarah bagi Bank Tabungan Negara karena ditetapkan sebagai berdirinya Bank Tabungan Negara. Pada tanggal 9 februari 1950, Bank Tabungan Negara yang waktu itu bernama Bank Tabungan Pos Republik Indonesia memperoleh mandat dari pemerintah, untuk melaksanakan aktivitas penghimpunan dana masyarakat Indonesia. Pada tahun 1963, Bank Tabungan Pos Republik Indonesia berganti nama menjadi Bank Tabungan Negara, nama yang kita kenal sampai saat ini.
Selengkapnya